Kamis, 15 Jan 2026
light_mode
Trending Tags
Beranda » Pemalang Raya » Gempa Bumi di Batang SD Negeri Kalisalak Rusak Parah. Kerugian Hingga Rp60 Juta

Gempa Bumi di Batang SD Negeri Kalisalak Rusak Parah. Kerugian Hingga Rp60 Juta

  • calendar_month Senin, 8 Jul 2024
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

JURNALPEMALANG.ID – Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo 4,4 di Kabupaten Batang menyebabkan banyak infrastruktur yang rusak, salah satunya bangunan SD Negeri Kalisalak yang mengalami rusak parah.

Sugiyarti guru kelas III SD Negeri Kalisalak mengatakan, puing runtuhan bangunan telah dibersihkan oleh tim gabungan BPBD dan TNI/Polri.

“Pembersihan runtuhan bangunan sekolah baru saja dilakukan oleh tim gabungan BPBD dan TNI/Polri,” kata Sugiyarti di SD Negeri Kalisalak, Kecamatan Batang, Kabupaten Batang, Senin (8/7/2024).

Menurut dia, melihat kondisi bangunan sekolah ada yang roboh, dan hampir seluruh bangunan retak, kerugian diperkirakan mencapai puluhan juta.

“Bangunan yang roboh ruangan perpustakaan. Bangunan kelas rata-rata mengalami keretakan yang lumayan,” ungkapnya.

“Untuk kerugian SD Negeri Kalisalak diperkirakan mencapai Rp60 juta,” tambahnya.

Ia menyebut, umur bangunan perpustakaan yang roboh memang lebih lama dibandingkan bangunan lainnya yang sudah berumur 10 tahun lebih.

Mengungat akan memasuki tahun ajaran baru, ia berharap nanti ada pendataan sekolah-sekolah yang rusak sehingga dapat segera diperbaiki.

“Kalau bangunan keadaan seperti ini menjadi kerawanan bagi guru dan siswanya. Semoga secepatnya diperbaiki supaya saat mengajar memiliki rasa nyaman dan aman untuk guru dan para siswa,” pungkasnya.***

  • Penulis: Fahroji

Rekomendasi Untuk Anda

  • Didiek Hartantyo Ungkap Kunci Transformasi KAI di Forum Meet The Leaders Universitas Paramadina

    Didiek Hartantyo Ungkap Kunci Transformasi KAI di Forum Meet The Leaders Universitas Paramadina

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Melalui program Meet The Leaders, Universitas Paramadina secara rutin menghadirkan sosok-sosok pemimpin yang telah berhasil melakukan perubahan signifikan dan memberikan inspirasi di bidangnya masing-masing. Meet The Leaders ke-8 menghadirkan Dr. Didiek Hartantyo, SE., MBA, Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia (Persero) Periode 2020 – 2025, dengan tema besar “Rel Kesuksesan: Kisah Transformasi […]

  • DPR Sambut Pelaksanaan MBG untuk Ibu dan Balita, Tekankan Mutu Gizi, Pangan Lokal, dan Efektivitas Distribusi

    DPR Sambut Pelaksanaan MBG untuk Ibu dan Balita, Tekankan Mutu Gizi, Pangan Lokal, dan Efektivitas Distribusi

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG — Anggota Komisi IX DPR RI, Netty Prasetiyani Aher, mengapresiasi pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi ibu hamil, ibu menyusui, dan balita (3B) yang mulai dijalankan di sejumlah daerah. “Penyaluran MBG kepada ibu hamil, ibu menyusui, dan balita adalah intervensi yang sangat strategis. Pemenuhan gizi pada fase 1.000 hari pertama kehidupan sangat […]

  • Anggota TNI AU dari Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Warga Korban Banjir di Maros

    Anggota TNI AU dari Lanud Sultan Hasanuddin Gerak Cepat Bantu Warga Korban Banjir di Maros

    • calendar_month Rabu, 25 Des 2024
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Curah hujan yang tinggi selama beberapa hari terakhir di wilayah Makassar dan Maros menyebabkan puluhan rumah terdampak banjir dan warga mengungsi. Personel dari Lanud Sultan Hasanuddin bergerak cepat dalam memberikan bantuan dan mengevakuasi warga di wilayah Mandai, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan, Minggu (22/12/2024). Komandan Lanud (Danlanud) Sultan Hasanuddin Marsma TNI Bonang Bayuaji […]

  • Peringati HUT RI, Ribuan Warga Petarukan Ikuti Jalan Sehat dan Kirab Gunungan Hasil Bumi

    Peringati HUT RI, Ribuan Warga Petarukan Ikuti Jalan Sehat dan Kirab Gunungan Hasil Bumi

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Ribuan warga Petarukan hari ini mengikuti jalan sehat mengitari jalan lingkar utara Kelurahan Petarukan. Kegiatan yang diadakan untuk memperingati HUT ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, dilepas Camat Petarukan Samsul Dewantara di depan Sekretariat FORSIPPP, jalan Raden Saleh, Dusun Keboijo kelurahan setempat. Minggu (24/8/2025). Usai memberangkatkan peserta jalan sehat, Samsul menyampaikan ucapan terima kasih […]

  • TNI Distribusikan Bantuan Melalui Jalur Alternatif Danau Singkarak

    TNI Distribusikan Bantuan Melalui Jalur Alternatif Danau Singkarak

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – TNI melalui Kodam XX/Tuanku Imam Bonjol terus mempercepat penanganan darurat banjir di Sumatera Barat. Terputusnya akses darat menuju sejumlah wilayah terdampak membuat personel Bekangdam XX/TIB harus menyalurkan bantuan logistik melalui jalur alternatif, yaitu perairan Danau Singkarak, Sabtu (29/11/2025). Pengiriman bantuan dari titik evakuasi menuju wilayah Paninggahan ditempuh melalui jalur air sejauh sekitar […]

  • Pemenang Lomba TP PKK Tingkat Jateng Siap Berlaga ke Ajang Nasional, Ini Daftar Pemenangnya

    Pemenang Lomba TP PKK Tingkat Jateng Siap Berlaga ke Ajang Nasional, Ini Daftar Pemenangnya

    • calendar_month Kamis, 7 Mar 2024
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNALPEMALANG.ID – Dalam rangka memperingati Hari Kesatuan Gerak (HKG) PKK ke-52, Tim Penggerak PKK Jawa Tengah menggelar berbagai lomba. Lomba tersebut Digelar secara maraton mulai tanggal 5-7 Maret 2024. Adapun lomba yang digelar TP PKK Jateng yaitu, lomba senam kreasi cuci tangan, lomba kreasi jingle Gelari Pelangi, dan lomba cerdas cermat. Dari tiga cabang yang […]

expand_less