Senin, 5 Jan 2026
light_mode
Trending Tags
Beranda » Berita Utama » Jelang Pilkada 2024, Rizal Bawazier Ajak Insan Pres Sukseskan Pilkada Pemalang

Jelang Pilkada 2024, Rizal Bawazier Ajak Insan Pres Sukseskan Pilkada Pemalang

  • calendar_month Minggu, 15 Sep 2024
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Jurnal Pemalang – Anggota DPR RI terpilih dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Rizal Bawazier mengajak wartawan Pemalang untuk ikut mensukseskan Pilkada Pemalang 2024.

Ajakan itu Rizal sampaikan saat diskusi bersama sejumlah wartawan di sebuah rumah makan di bilangan Comal, Sabtu (14/92024).

“Mari sama-sama sinergi, sukseskan Pilkada Pemalang 2024. Jaga kondusifitas, dan komunikasi. Jangan sampai Pemalang gaduh menjelang Pilkada,” ujarnya.

Rizal mengungkapkan bahwa pihaknya komitmennya mendukung calon petahana Mansur Hidayat. Dukungan itu ia berikan karena Mansur berkomitmen akan memperbaiki Pemalang.

Menurutnya, Mansur ini layak memimpin Pemalang lima tahun kedepan, sebab Mansur berkomitmen akan menghilangkan preman birokrasi.

“Kami secara kepartaian komitmen mendukung Mansur Hidayat. Beliau orang jujur, cuma minus keuangan,” ungkapnya.

Perihal pembangunan infrastruktur hingga menghadirkan investor, Rizal mengaku siap mengawal dari Senayan.

“Kolaborasinya nanti kalau ada kesulitan di pusat kami yang mengawal. Misal, investor kesulitan perijinan atau AMDAL nanti kita yang turun ngawal itu,” pungkasnya.***

  • Penulis: Tim Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Solidaritas Bencana! Polres Pekalongan Terjunkan Puluhan Personel Bantu Korban Longsor Banjarnegara

    Solidaritas Bencana! Polres Pekalongan Terjunkan Puluhan Personel Bantu Korban Longsor Banjarnegara

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    EMSATUNEWS.CO.ID, BANJARNEGARA – Polres Pekalongan menunjukkan solidaritas kemanusiaan dengan menerjunkan puluhan personelnya sebagai Bantuan Kendali Operasi (BKO) untuk penanggulangan bencana alam tanah longsor. Tim ini dikirim ke Desa Pandanarum, Kecamatan Pandanarum, Kabupaten Banjarnegara, yang baru-baru ini dilanda musibah. Personel diberangkatkan pada Hari Minggu (23/11/2025) untuk memperkuat tim gabungan yang sudah berada di lokasi bencana. Ipda […]

  • Wijayanto Samirin Ekonom Universitas Paramadina:Penangkapan Noel Alarm Bahaya Bagi Prabowo

    Wijayanto Samirin Ekonom Universitas Paramadina:Penangkapan Noel Alarm Bahaya Bagi Prabowo

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Kasus penangkapan Emmanuel Ebenezer atau Noel, aktivis 98 sekaligus Wakil Menteri, dinilai menjadi alarm bahaya bagi Presiden Prabowo dalam agenda pemberantasan korupsi dan implementasi program-program strategis pemerintah. Menurut Wijayanto Samirin, Ekonom Universitas Paramadina, momentum ini hadir di tengah komitmen Presiden yang selalu menegaskan perang terhadap korupsi di berbagai kesempatan. “Dalam pidatonya, Presiden kembali […]

  • Kabar Baik Petani, Harga Pupuk Turun 20%: Apalagi Sekarang HET Padi Sudah Bagus

    Kabar Baik Petani, Harga Pupuk Turun 20%: Apalagi Sekarang HET Padi Sudah Bagus

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Kelompok petani menyambut baik kebijakan Presiden Prabowo Subianto menurunkan harga pupuk sebesar 20 persen. Kebijakan ini dianggap sangat membantu dan para petani berharap harga pupuk tetap stabil. Uki, seorang petani asal Kampung Dampyak RT02/RT04, Desa Balai Kambang, Kecamatan Jonggol, Kabupaten Bogor, mengungnkapkan, didirnya merasa senang dengan penurunan harga pupuk sebagaimana tercantum dalam […]

  • Cegah Korupsi, Wagub Jateng Ingatkan Integritas Dibangun dari Diri Sendiri

    Cegah Korupsi, Wagub Jateng Ingatkan Integritas Dibangun dari Diri Sendiri

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maemoen memberikan apresiasi dan terima kasih kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang memberikan kesadaran dan refleksi dalam rangka pencegahan korupsi di Jawa Tengah. “Terima kasih dengan kehadiran KPK sehingga bisa memberikan refleksi serta kesadaran untuk mencegah perilaku antikorupsi. Integritas itu dibangun dari diri sendiri,” tegas Gus […]

  • Mengejutkan! Pria Asal Sragi Meninggal Mendadak di Depan Rumah Warga Bojong Lor

    Mengejutkan! Pria Asal Sragi Meninggal Mendadak di Depan Rumah Warga Bojong Lor

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG –  Warga Desa Bojong Lor, Kecamatan Bojong, Kabupaten Pekalongan, digegerkan dengan penemuan seorang pria yang tiba-tiba meninggal dunia di depan sebuah rumah warga. Korban diketahui bernama Sugiono (63), warga Desa Klunjukan, Sragi. Peristiwa ini terjadi pada Kamis (20/11/2025) pagi sekitar pukul 09.30 wib di depan rumah yang beralamat di Desa Bojong Lor. Kronologi […]

  • Mengapa Semangat Pembahasan UUD 1945 Sekarang Jadi  Melempem ?

    Mengapa Semangat Pembahasan UUD 1945 Sekarang Jadi Melempem ?

    • calendar_month Rabu, 15 Jan 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    Oleh: Jacob Ereste Semula filosofis dari makna sepi ing pamrih, rame ing gawe itu asal muasalnya berasal dari getaran spiritual suku bangsa Jawa. Kemudian sempat menjadi pengobar sangat suku bangsa nusantara dalam etos kerja, sedikit bicara. Jadi tidak perlu terlalu banyak berlagak (ngomong) saja, karena yang lebih utama adalah bekerja. Tapi sekarang filsafat kerja ini […]

expand_less