Jumat, 23 Jan 2026
light_mode
Trending Tags
Beranda » Pemalang Raya » Polres Pekalongan Tingkatkan Patroli Jam Rawan untuk Memberikan Rasa Aman kepada Masyarakat

Polres Pekalongan Tingkatkan Patroli Jam Rawan untuk Memberikan Rasa Aman kepada Masyarakat

  • calendar_month Senin, 21 Apr 2025
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

Jurnal Pemalang – Dalam upaya menjaga kamtibmas di wilayahnya tetap aman dan kondusif, anggota Polres Pekalongan tingkatkan kegiatan patroli di jam-jam rawan.

Kasubsi Penmas Sihumas Iptu Suwarti mengatakan, patroli dilakukan pukul 02.00 WIB, dengan menyasar perkampungan warga, obyek vital dan lokasi yang disinyalir rawan gangguan kamtibmas.

“Patroli dijam rawan ini merupakan upaya sekaligus komitmen dari Kepolisian untuk memberikan rasa aman serta mencegah kriminalitas dan gangguan kamtibmas lainnya,” kata Ipda Warti, Senin (21/4/2025).

menurutnya, selain menjaga kamtibmas, kegitan ini sebagai bentuk hadiranya anggota Polri di tengah masyarakat.

Sebab, dengan hadirnya anggota Polri di tengah masyarakat, mereka dapat merasakan kondisi wilayah yang aman dan nyaman.

“Patroli ini merupakan program untuk menghadirkan Polisi di tengah masyarakat, memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, serta mencerminkan kesiapsiagaan Polri di tengah masyaraka,” ujarnya.

Dalam kegiatan patroli, petugas juga mengimbau kepada masyarakat untuk selalu meningkatkan kewaspadaan akan tindak kejahatan.

“Dengan berdialog dengan warga yang dijumpai saat patroli, petugas menyampaikan imbauan kamtibmas. Kita juga mengajak untuk bersinergi bersama dalam menjaga stabilitas kamtibmas,” pungkasnya.**

  • Penulis: Tim Redaksi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mahasiswa Desain Produk Universitas Paramadina Raih Prestasi di Modestwear Young Designer 2025

    Mahasiswa Desain Produk Universitas Paramadina Raih Prestasi di Modestwear Young Designer 2025

    • calendar_month Minggu, 2 Mar 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    Jurnal Pemalang – Anandya Yushara, mahasiswa semester 4 Program Studi Desain Produk Universitas Paramadina, berhasil masuk 30 besar Modestwear Young Designer Competition 2025. Kompetisi bergengsi ini diselenggarakan oleh Fashion Crafty Jakarta x Gajah Mada Plaza pada Februari hingga Maret 2025. Kompetisi yang bertema Signature Style Ready To Wear: Celebrating Modesty and Creativity ini bertujuan mengapresiasi […]

  • Momentum Hari Lahir Pancasila Diharapkan Meningkatkan Semangat Persatuan dan Kesatuan di Pemalang

    Momentum Hari Lahir Pancasila Diharapkan Meningkatkan Semangat Persatuan dan Kesatuan di Pemalang

    • calendar_month Senin, 2 Jun 2025
    • account_circle Tim Redaksi
    • 0Komentar

    Jurnal Pemalang – Wakil Bupati Pemalang, Nurkholes, mengungkapkan harapannya agar peringatan Hari Lahir Pancasila menjadi momentum penting untuk memperkuat semangat persatuan dan kesatuan di tengah masyarakat. Ungkapan itu disampaikan usai memimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2025 yang berlangsung di halaman Pendopo Kabupaten Pemalang pada Senin, 2 Juni 2025. Ia juga mendorong agar seluruh […]

  • Desa Blendung Pemalang Langganan Banjir Rob, Bupati Anom Minta Dukungan Menteri untuk Mengatasi

    Desa Blendung Pemalang Langganan Banjir Rob, Bupati Anom Minta Dukungan Menteri untuk Mengatasi

    • calendar_month Sabtu, 24 Mei 2025
    • account_circle Tim Redaksi
    • 0Komentar

    Jurnal Pemalang – Bupati Pemalang Anom Widiyantoro bersama wakilnya Nurkholes meninjau desa terdampak banjir rob di Kecamata Ulujami, Kabupaten Pemalang, Jawa Tengah, Sabtu (24/5/2025). Tinjauan itu dilakukan di Desa Blendung, desa yang selalu terdampak banjir rob di wilayah Kecamatan Ulujami. Sejak tahun 2019 Desa Blendung terdampak banjir rob yang diakibatkan abrasi. Tanah yang terkikis membuat […]

  • Pilkada Pemalang PKS Targetkan Kemenangan Paslon Mansur-Bobby Sebesar 56 Persen

    Pilkada Pemalang PKS Targetkan Kemenangan Paslon Mansur-Bobby Sebesar 56 Persen

    • calendar_month Senin, 23 Sep 2024
    • account_circle Tim Redaksi
    • 0Komentar

    Jurnal Pemalang – Ketua DPD Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Suwarso mentargetkan kemenangan pasangan calon (paslon) Mansur Hidayat – Muhammad Bobby Dewantara sebesar 56 persen pada Pilkada Pemalang 2024. Hal demikian ia sampaikan usai mengantar paslon Mamsur-Bobby mengambil nomor urut di Kantor KPU Pemalang, Senin (23/9/2024). “Perhitungannya ialah dengan menggerakkan mesin partai dari ranting hingga tingkat […]

  • 17 Korban Longsor di Kecamatan Petungkriyono Berhasil Dievakuasi, 8 Orang Masih dalam Pencarian

    17 Korban Longsor di Kecamatan Petungkriyono Berhasil Dievakuasi, 8 Orang Masih dalam Pencarian

    • calendar_month Selasa, 21 Jan 2025
    • account_circle Tim Redaksi
    • 0Komentar

    Jurnal Pemalang – Tim gabungan penanganan bencana longsor berhasil mengevakuasi 17 korban meninggal akibat longsor yang terjadi di Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Selasa (21/1/2024). Dalam 2 hari ini, setidaknya terdapat 11 titik longsor yang terjadi di wilayah Kecamatan Petungkriyono. Hal ini terjadi akibat hujan deras yang mengguyur wilayah Kabupaten Pekalongan sejak Senin (20/1) sore hingga […]

  • Undip Fair DIgelar di Kabupaten Pemalang

    Undip Fair DIgelar di Kabupaten Pemalang

    • calendar_month Senin, 19 Jan 2026
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Ikatan Mahasiswa Pemalang (IMP) Undip melaksanakan kegiatan Undip Fair 2026 yang berlangsung di aula SMAN 2 Pemalang pada Minggu, 18 Januari 2026. Acara tersebut mengambil tema “Gema Nayacita” yang merupakan kependekan dari Gaungkan Semangat Gapai Cita-cita. Kegiatan diisi dengan try out, expo kampus, dan talk show. Pembina IMP Fahmi Arifan mengatakan, kegiatan […]

expand_less