Kondusifitas Kamtibmas
Ciptakan Kondusifitas Kamtibmas, Polres Pekalongan Tingkatkan Patroli Dialogis
- calendar_month Kamis, 23 Mei 2024
- 0Komentar
JURNALPEMALANG.ID – Jajaran Polres Pekalongan meningkatkan patroli dialogis di wilayahnya. Hal ini dilakukan guna menciptakan kondusifitas kamtibmas menjelang Pilkada 2024. Dalam pelaksanaan patroli, petugas menyampaikan pesan-pesan kamtibmas secara humanis kepada masyarakat yang masih beraktifitas di malam hari. “Patroli dialogis ini kami tingkatkan, selain menjaga keamanan, juga menyampaikan pesan kamtibmas kepada warga masyarakat,” kata PS. Kasubsi […]




