Toko
City Walk di Jalan Jenderal Sudirman Akan Diberlakukan Satu Arah, Ini yang Dilakukan Dishub Pemalang
- calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Pemalang pada Jumat (1/8/2025) melakukan sosialisasi secara langsung kepada para pemilik toko di sepanjang Jalan Jenderal Sudirman. Kegiatan tersebut bertujuan untuk menyampaikan informasi penting mengenai rencana pembangunan City Walk dan penerapan rekayasa lalu lintas dengan sistem satu arah selama masa konstruksi berlangsung. Sosialisasi dilakukan secara door to door, […]




