Selasa, 13 Jan 2026
light_mode
Trending Tags
Beranda » Pemalang Raya » Camat Petarukan Muhibin Minta Siswa SMK Islam Al Khoiriyah Petarukan Tingkatkan Kecerdasaannya

Camat Petarukan Muhibin Minta Siswa SMK Islam Al Khoiriyah Petarukan Tingkatkan Kecerdasaannya

  • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

JURNAL PEMALANGCamat Kec. Petarukan Muhibin meminta siswa-siswi SMK Islam Al Khoiriyah Petarukan meningkatkan kecerdasannya.

Ia menyampaikan hal tersebut saat memperkenalkan diri sebaga camat baru di wilayahnya di hadapan para siswa pada upacara hari Senin (12/1/2026) pagi yang berlangsung di halaman sekolah setempat.

Menurut Muhibin kecerdasan yang harus ditingkatkan terdiri dari kecerdasaan intelektual, kecerdasan emosional dan kecerdasaan spiritual.

Lebih lanjut ia menjelaskan, kecerdasan intelektual yaitu kecerdasaan yang terkait bidang mata pelajaran.

“Seperti mata pelajaran yang diajarkan di sekolah ini oleh bapak dan ibu guru, ” jelasnya.

Kecerdasan emosional, kata Muhibin, adalah kecerdasaan yang terkait prilaku, kepribadian dan karakter.

“Kecerdasan emosional itu bagaimana cara mengendalikan diri, sopan santun mentaati norma yang ada, adik-adik berprilaku menghormati orang lain, ” katanya.

“Kecerdasan emosional adalah bagaimana kita mampu mengendalikan diri, ” imbuhnya.

  • Penulis: Fahroji

Rekomendasi Untuk Anda

  • 298 Atlet Karate Bertanding Memperebutkan Piala Bupati Pemalang

    298 Atlet Karate Bertanding Memperebutkan Piala Bupati Pemalang

    • calendar_month Minggu, 11 Mei 2025
    • account_circle Tim Redaksi
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Sebanyak 298 atlet karate dari 18 kontingen yang berasal dari Kabupaten Kudus, Banyumas, Batang dan Pekalongan bertanding untuk memperebutkan gelar juara pada Karate Championship Pemalang Open Bupati Cup III 2025. Kejuaraan karate tersebut dibuka langsung oleh Bupati Anom Widiyantoro bersama Ketua TP PKK dr. Noor Faizah Maenoffie di GOR Kridanggo Pemalang, Sabtu […]

  • Sepeda Sehat Bareng Bupati Pemalang di Ampelgading, Pemenang Hadiah Utama Tak Bisa Membawa Motor Pulang

    Sepeda Sehat Bareng Bupati Pemalang di Ampelgading, Pemenang Hadiah Utama Tak Bisa Membawa Motor Pulang

    • calendar_month Selasa, 24 Sep 2024
    • account_circle Tim Redaksi
    • 0Komentar

    Jurnal Pemalang – Kegiatan Sepeda Sehat Bareng Bupati Pemalang Mansur Hidayat yang dilaksanakan di Lapangan Desa Blimbing, Kecamatan Ampelgading pada Minggu (22/9/2024), sisakan masalah. Pemenang undian hadiah utama bernama Bambang merasa kecewa karena tak bisa membawa pulang hadiah utamanya berupa sepeda motor jenis metik. “Kata panitia hadiah baru bisa di ambil besok hari Rabu (25/9/2024), […]

  • Analisis Fitokimia dan Manfaat Ekstrak Daun Kelor

    Analisis Fitokimia dan Manfaat Ekstrak Daun Kelor

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle
    • 0Komentar

    Oleh : A’mirotul Hasnah, Muhammad Giffard Azami, Ghefira Khoirina Putri, Muhammad Sakti Maulana (Mahasiswa Program Studi D3 Farmasi, Fakultas Farmasi, Universitas Pekalongan) dan Dr. Ika Arifianti M.Pd  (Dosen Mata Kuliah Bahasa Indonesia, Fakultas Farmasi, Universitas Pekalongan)* Potensi ekstrak daun kelor (Moringa oleifera), mungkinkah menjadi solusi lintas bidang? “Herbal bukan hanya peninggalan tradisi, tetapi fondasi inovasi […]

  • Respon Cepat Kapolsek Kedungwuni Tangani Dugaan Pemerasan dan Penipuan

    Respon Cepat Kapolsek Kedungwuni Tangani Dugaan Pemerasan dan Penipuan

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Kepolisian Sektor Kedungwuni, Polres Pekalongan, menunjukkan respon cepat dalam menangani laporan masyarakat terkait dugaan pemerasan dan penipuan, dengan diterbitkannya Surat Tanda Penerimaan Pengaduan (STPP) Nomor STPP/3//2026/RESKRIM/SEK.KDWN pada Jumat (9/1/2026). Pelapor M. Fahrudin (29), wiraswasta dari Dukuh Doro Sempu, Desa Dororejo, Kecamatan Doro, Kabupaten Pekalongan, menyatakan dugaan peristiwa tersebut dilakukan oleh M. Ali […]

  • Sentuhan Kemanusiaan di Balik Jeruji, Polres Pekalongan Gelar Pemeriksaan Kesehatan

    Sentuhan Kemanusiaan di Balik Jeruji, Polres Pekalongan Gelar Pemeriksaan Kesehatan

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Polres Pekalongan menunjukkan komitmennya terhadap nilai-nilai kemanusiaan dengan menggelar pemeriksaan kesehatan rutin bagi para tahanan di Rumah Tahanan (Rutan) Polres Pekalongan. Kegiatan ini digelar sebagai bentuk kepedulian institusi terhadap hak-hak dasar para tahanan, khususnya di bidang kesehatan. Pemeriksaan dilakukan oleh Satreskrim Polres Pekalongan bekerja sama dengan tim medis dari Urkes Polres, Jumat […]

expand_less