Lintas Daerah
Hadiri HUT ke-4 Sindhu Laras Bocah, Gus Yasin Apresiasi Gen Z yang Nguri-uri Wayang dan Karawitan
- calendar_month Minggu, 28 Des 2025
- 0Komentar
ERAPOS ONLINE – Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maemoen, Sabtu, 27 Desember 2025, menghadiri peringatan Ulang Tahun ke-4, sanggar Sindhu Laras Bocah, di Sanggar Teater Lingkar, Kedungmundu. Gus Yasin, sapaan akrabnya, mengapresiasi perkembangan Sindhu Laras Bocah yang kian hari semakin banyak peminatnya. “Saya hadir di Sindhu Laras Bocah ini yang ke berapa ya? Mungkin […]
Menghidupkan Ranting, Menyalakan Tajdid: Jejak PCM Teladan di Kabupaten Banyumas
- calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Pimpinan Daerah Muhammadiyah (PDM) Banyumas menggelar Rapat Periodik VII di Aula Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKES) Kampus II Universitas Muhammadiyah Purwokerto (UMP), Kamis (25/12/2025). Kegiatan ini diikuti sekitar 200 peserta dari unsur majelis, lembaga, organisasi otonom, serta 29 Pimpinan Cabang Muhammadiyah (PCM) se-Kabupaten Banyumas. Rapat rutin akhir tahun yang diselenggarakan bersama Pimpinan Daerah […]
Aset dan Ekuitas Koperasi KPRI Pemprov Jateng Terus Bertumbuh
- calendar_month Selasa, 23 Des 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Aset dan Ekuitas Koperasi KPRI Bhakti Praja Pemerintah Provinsi Jawa Tengah masih bertumbuh tahun 2025, di tengah tantangan yang dihadapi. Hal tersebut mengemuka pada Rapat Anggota Rencana Kerja dan Rencana Anggaran Pendapatan dan Belanja Tahun 2026, di Gedung Merah Putih Kompleks Kantor Gubernur Jawa Tengah, Semarang, Selasa 23 Desember 2025. “Aset hingga […]
Kapolres Pekalongan Pantau Langsung Kesiapan Objek Wisata Karanganyar Jelang Libur Nataru
- calendar_month Minggu, 21 Des 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Menjelang puncak libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), jajaran Polres Pekalongan melakukan pemantauan ketat di sejumlah objek wisata air guna menjamin keselamatan pengunjung. Salah satunya adalah Danau Al-Kautsar di Desa Kayugeritan, Kecamatan Karanganyar, yang dipantau langsung oleh Kapolres Pekalongan, AKBP Rachmad C. Yusu, Sabtu (20/12/2025). Kapolres yang didampingi jajaran PJU […]
Sekda Berharap Abdi Nagari Award jadi Inspirasi ASN di Jateng untuk Melayani Masyarakat dengan Ikhlas
- calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
- 0Komentar
ERAPOS ONLINE – Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Tengah, Sumarno memberikan apresiasi atas penghargaan Abdi Nagari Award 2025 yang diberikan kepada 33 ASN di Jawa Tengah. Penghargaan diberikan atas dedikasi, inovasi, dan inspirasi dalam melaksanakan tanggung jawabnya sebagai ASN di Jawa Tengah. “Penghargaan ini diberikan berdasarkan penilaian eksternal yang objektif. Mudah-mudahan menginspirasi ASN yang lain untuk […]
TNI Kerahkan Personel untuk Pulihkan Layanan Publik di Kantor Dukcapil Aceh Tamiang
- calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – TNI mengerahkan sebanyak 30 personel TNI dari Batalyon Infanteri Teritorial Pembangunan (Yonif TP) 853/Bawar Reje Bur ke Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kabupaten Aceh Tamiang untuk melaksanakan pembersihan lumpur pasca banjir dan tanah longsor yang terjadi pada akhir November lalu. Kegiatan berlangsung di Jalan Ir. H. Juanda, Karang Baru, Selasa […]
Siswa SMK MU Sambungmacan Dibekali Wawasan Bela Negara dari Anggota TNI Koramil 09 Sambungmacan
- calendar_month Selasa, 9 Des 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Dalam upaya memupuk cinta tanah air dan kesadaran bela negara di kalangan generasi muda, Sertu Wasono Heri Babinsa Desa Bedoro dan anggota Korami 09 Sambungmacan, Kodim 0725 Sragen melakukan kegiatan pembekalan di SMK MU Sambungmacan. Kegiatan yang dilaksanakan pada Selasa, (09/12/2025), bertujuan memberikan pemahaman tentang pentingnya mempertahankan identitas bangsa serta menjaga nilai-nilai […]
Maksimalkan Layanan Darurat, Polres Pekalongan Gencarkan Sosialisasi Call Center 110 ke Masyarakat
- calendar_month Selasa, 9 Des 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Polres Pekalongan terus berupaya mendekatkan diri dan meningkatkan kualitas pelayanan cepat kepada masyarakat. Melalui kegiatan sambang dialogis, jajaran kepolisian gencar mensosialisasikan penggunaan layanan darurat Kepolisian Call Center 110. Kegiatan sosialisasi ini dilakukan langsung di tengah-tengah masyarakat, tujuannya untuk memastikan warga Pekalongan mengetahui dan dapat memanfaatkan layanan ini secara maksimal saat menghadapi situasi […]
Rayakan Hari Jadi ke-78 Fungsi Reserse, Satreskrim Polres Pekalongan Santuni Ponpes di Kajen
- calendar_month Minggu, 7 Des 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Satreskrim Polres Pekalongan tidak hanya fokus pada penindakan hukum, tetapi juga menunjukkan kepedulian sosial. Dalam rangka memperingati Hari Jadi Fungsi Reserse yang ke-78 pada tahun 2025, Satreskrim menggelar kegiatan bakti sosial, Sabtu (6/12/2025). Bakti sosial tersebut dilaksanakan di Pondok Pesantren Darul Musthofa, Kebonagung, Kecamatan Kajen, Kabupaten Pekalongan. Pengurus Ponpes Darul Musthofa menerima […]
Gandeng PMI, Sat Lantas Polres Pekalongan Diasah Penanganan P3K Korban Kecelakaan
- calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Pekalongan terus mengasah kemampuan personilnya dalam penanganan korban kecelakaan lalu lintas (Laka Lantas). Hal ini diwujudkan melalui kegiatan Forum Belajar Bersama dengan fokus materi penanganan korban laka lantas. Kegiatan pelatihan ini diselenggarakan pada Sabtu (6/12/2025) pagi di gedung Presisi Polres Pekalongan. Seluruh jajaran Sat Lantas hadir […]




