Jumat, 13 September 2024
spot_img

Pendaftaran Siswa Baru SMK Islam Al Khoiriyah Petarukan

JURNALPEMALANG.ID – SMK Islam Al Khoiriyah Petarukan, kini sudah menjadi sekolah Pusat Keunggulan (PK) sejak tahun ajaran 2023 – 2024.

Saat ini sudah mulai menerima peserta didik baru untuk tahun pelajaran 2024-2025.  Adapun program studi yang dibuka yaitu Teknik Pemesinan dan Akuntasi.

Visi

Menjadi instansi pendidikan yang mampu mencetak anak didik yang siap kerja berdedikasi tinggi dan bertaqwa kepada Allah SWT.

Misi

  1. Memantapkan siswa dan siswi dalam keimanan dan ketakwaan kepada Allah SWT.Tuhan yang Maha Esa serta berakhluk karimah.
  2. Meningkatkan pelayanan prima pada proses kegiatan belajar mengajar dan pengembangan diri.
  3. Meningkatkan profesionalisme guru untuk menciptakan budaya mutu secara inovatif dan kreatif.
  4. Meningkatkan dan menerapkan kedisiplinan dalam semua aspek kepada seluruh warga sekolah.
  5. Meningkatkan penerapan sikap dan prilaku yang berkarakter kepada seluruh warga sekolah dalam menghadapi persaingan global.

Beasiswa

SMK Al Khoiriyah Petaarukan juga memberikan beasiswa bagi peserta didik berupa :

  1. Beasiswa yayasan.
  2. Beasiswa hafal Al qur’an sebanyak 2 juz.
  3. Beasiswa prestasi.
  4. Beasiswa sekolah

Tidak hanya beasa siswa, sekolah juga memberikan keringanan biaya bagi siswa kakak-beradik (Kandung) serta anak yatim piatu.

Fasilitas Sekolah

  • Ruang Kelas.
  • Ruang perpustakaan.
  • Ruang UKS.
  • Ruang Osis.
  • Ruang Konsultasi.
  • Ruang Laboratorium Komputer.
  • Bengkel Teknik.
  • Unit Produksi.
  • Toko Koprasi.
  • Lap. Olah Raga.
  • Alat Praktek Kimia.
  • Hot Spot Area

ARTIKEL TERKAIT

- Advertisement -spot_imgspot_imgspot_imgspot_img

BERITA TERBARU