Wisuda
Hadiri Wisuda UPS Tegal, Ini Harapan Anom Widiyantoro Pada Wisudawan dan Wisudawati
- calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Bupati Pemalang Anom Widiyantoro menghadiri Sidang Senat Terbuka Wisuda Periode Genap Tahun Akademik 2024/2025 Universitas Pancasakti Tegal (UPS) yang digelar di Auditorium Darjoen Senoatmodjo, Sabtu (27/9/2025). Pada kesempatan tersebut Anom Widiyantoro mengatakan bahwa dirinya mengharaapkan agar lulusan UPS Tegal dapat menghasilkan riset-riset yang bermanfaat bagi masyarakat. “Kepada wisudawan wisudawati, kami berharap ada […]
Bupati Anom Dukung Penuh Kemajuan Pendidikan di Pemalang
- calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Bupati Pemalang Anom Widiyantoro mendukung penuh kemajuan pendidikan di Kabupaten Pemalang. Dukungan tersebut disampaikan saatn menghadiri Wisuda ke XXII (22) Institut Tekhnologi dan Bisnis (ITB) ADIAS di Regina Convention Centre, Rabu (24/9/2025). Selanjutnya Anom menegaskan, Pemkab Pemalang akan terus mendukung pengembangan dunia pendidikan di semua jenjang baik perguruan tinggi, pendidikan anak usia […]
Orasi Ilmiah Wisuda Paramadina, Prof. Muhadjir Effendy: Pembangunan Harus Inklusif Berbasis Etika
- calendar_month Sabtu, 31 Mei 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Universitas Paramadina kembali menggelar wisuda bagi 391 lulusan dari program sarjana dan magister yang menunjukkan prestasi akademik membanggakan. Acara wisuda digelar di The Krakatau Grand Ballroom, Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta Timur, Rabu (28/6). Hal itu menandai keberhasilan para mahasiswa dalam menempuh pendidikan tinggi dengan kerja keras dan dedikasi tinggi. Hadir […]
Bupati Pemalang Berharap INSIP Dapat Berpartisipasi Dalam Pembangunan di Pemalang
- calendar_month Minggu, 4 Mei 2025
- 0Komentar
JURNAL PEMALANG – Alumni Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI), Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) dan Institut Agama Islam Pemalang (INSIP) diharapkan dapat berpartisipasi dalam pembangunan di Kabupaten Pemalang. Harapan itu disampaikan Bupati Pemalang Anom Widiyantoro dalam acara Reuni Akbar dan Silaturahim Nasional Alumni STAI – STIT – INSIP – PGTKI Pemalang Tahun 2025 di Aula […]




