Jumat, 23 Jan 2026
light_mode
Trending Tags
Beranda » Pemalang Raya » Jelang Tahun Baru, Polres Pekalongan Kemabali Razia Peredaran Miras

Jelang Tahun Baru, Polres Pekalongan Kemabali Razia Peredaran Miras

  • calendar_month Senin, 30 Des 2024
  • print Cetak

info Atur ukuran teks artikel ini untuk mendapatkan pengalaman membaca terbaik.

JURNAL PEMALANG – Dalam rangka menciptakan kamtibmas yang aman dan kondusif menjelang perayaan Tahun Baru 2025, Sat Samapta Polres Pekalongan melaksanakan kegiatan cipta kondisi dengan sasaran peredaran miras di beberapa cafe di wilayah Bojong. Kegiatan yang dilaksanakan pada Minggu malam (29/12) tersebut berhasil menyita puluhan botol miras berbagai merek.

Berdasarkan keterangan dari Kasat Samapta AKP Suhadi, kegiatan tersebut sebagai langkah preventif dari kepolisian untuk menjaga kondusifitas kamtibmas menjelang perayaan Tahun Baru 2025.

“Kita lakukan upaya pencegahan menjelang perayaan Tahun Baru 2025, kegiatan cipta kondisi ini bertujuan untuk menjaga ketertiban umum dan mencegah gangguan sosial di masyarakat, khususnya yang disebabkan oleh peredaran miras,” ujarnya.

Dikatakannya, razia menyasar sejumlah cafe dan warung makan yang diduga menjadi titik peredaran miras di Kecamatan Bojong.

Dalam kegiatan tersebut, petugas berhasil mengamankan total 16 botol miras berbagai merek dan jenis, antara lain 15 botol kecil AO dan 1 botol besar Kawa-Kawa.

Sementara itu, Kapolres Pekalongan AKBP Doni Prakoso Widamanto, melalui Kasubsi Penmas Sihumas Iptu Suwarti mengatakan, kegiatan ini dilakukan guna menciptakan kondisi yang aman dan tertib, menjelang perayaan tahun baru 2025.

Ia berharap melalui kegiatan ini dapat meminimalisir adanya penyakit masyarakat di wilayah Kabupaten Pekalongan menjelang tahun baru 2025 ini. Disamping itu, pihaknya juga mengajak kepada segenap masyarakat, untuk menjaga kamtibmas di lingkungannya masing-masing.

“Giat cipta kondisi ini diharapkan dapat meminimalisir dampak buruk penyalahgunaan miras yang bisa memicu permasalahan sosial, khususnya menjelang perayaan Tahun Baru 2025,” pungkas Iptu Warti.

  • Penulis: Fahroji

Rekomendasi Untuk Anda

  • Perangkat Daerah Baru dan Semangat Agile Governance

    Perangkat Daerah Baru dan Semangat Agile Governance

    • calendar_month Sabtu, 17 Jan 2026
    • account_circle Tim Redaksi
    • 0Komentar

    *Oleh : Wahid Abdulrahman SALAH satu keberhasilan penyelenggaraan pemerintahan daerah ditentukan oleh “macro-enviroment”.  Konsep yang menggambarkan kemampuan kepemimpinan pasangan kepala daerah dalam membangun lingkungan termasuk di dalamnya birokrasi. Wajar jika kemudian penataan organisasi perangkat daerah menjadi salah satu agenda awal. Tidak saja secara struktur dan kelembagaan, namun juga personil dan budaya. Harapannya dengan struktur perangat […]

  • Dukung Kemandirian Penerima Manfaat, Kemensos Salurlan Bantuan Atensi

    Dukung Kemandirian Penerima Manfaat, Kemensos Salurlan Bantuan Atensi

    • calendar_month Selasa, 26 Mar 2024
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNALPEMALANG.ID – Kemensos RI melalui Sentra Terpadu Kartini Temanggung menyalurkan bantuan Asistensi Rehabilitasi Sosial (Atensi) berupa alat bantu fisik dan bantuan kewirausahaan. Bantuan Atensi diserahkan oleh Penjabat (Pj) Bupati Batang Lani Dwi Rejeki di Aula Bupati Batang, Kabupaten Batang, Selasa (26/3/2024). Lani mengatakan, bantuan kewirausahaan ini dapat membantu penerima menjadi lebih mandiri, baik pribadi maupun […]

  • Senam Pagi Bersama Mas Boy Dihadiri Mansur Hidayat dan Bobby Dewantara

    Senam Pagi Bersama Mas Boy Dihadiri Mansur Hidayat dan Bobby Dewantara

    • calendar_month Minggu, 13 Okt 2024
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    Jurnal Pemalang – MH Mania berkolaborasi dengan komunitas senam di Pemalang menggelar senam pagi dengan tema “Senam Sehat Bersama Mas Boy (Mansur – Bobby)”. Gelaran senam sehat yang berlangsung di lokasi wisata Pantai Sumur Pandan, Nyampungsari, Kecamatan Petarukan itu, dihadiri Calon Bupati (Cabup) Pemalang Mansur Hidayat dan Calon Wakil Bupati (Cawabup) Pemalang Bobby Dewantara. Olah […]

  • Bupati Pemalang Canangkan Desa Penggarit Sebagai Desa Cantik

    Bupati Pemalang Canangkan Desa Penggarit Sebagai Desa Cantik

    • calendar_month Kamis, 19 Sep 2024
    • account_circle Tim Redaksi
    • 0Komentar

    Jurnal Pemalang – Badan Pusat Statistik (BPS) Pemalang mencanangkan Desa Penggarit Kecamatan Taman, Pemalang sebagai Desa Cantik (Cinta Statiatik), Kamis (18/9/2024). Pencanangan dilakukan oleh Bupati Pemalang Mansur Hidayat didampingi Kepala BPS Pemalang Teguh Iman Santoso di Pendopo Kecamatan Taman. Bupati secara langsung menyerahkan piagam Desa Cantik kepada Kepala Desa Penggarit Imam Wibowo. Mansur menyampaikan apresiasi […]

  • PPS Desa Pesucen Gelar Pelantikan dan Bimbingan Teknis

    PPS Desa Pesucen Gelar Pelantikan dan Bimbingan Teknis

    • calendar_month Selasa, 25 Jun 2024
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    ERAPOS ONLINE – Sebanyak 24 Petugas Pemutakhiran Data Pemilih (Pantarlih) Desa Pesucen dilantik Panitia Pemungutan Suara (PPS) dan selanjutnya menjalani Bimbingan Teknis (Bimtek). Pelantikan tersebut bertempat di aula Balai Desa Pesucen pada Senin, 24 juni 2024 yang dimulai sekira pukul 08:00 WIB pagi. Hadir pada prosesi tersebut sekretariat Desa Pesucen, PKD Desa Pesucen, Daryono selaku […]

  • Bupati Pemalang Anom Widiyantoro Bersama OPD Lakukan Bersih Jumat

    Bupati Pemalang Anom Widiyantoro Bersama OPD Lakukan Bersih Jumat

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Fahroji
    • 0Komentar

    JURNAL PEMALANG – Untuk mewujudkan Pemalang yang resik, hijau dan apik, Bupati Pemalang Anom Widiyantoro melakukan bersih-bersih dan penanaman pohon bersama Organisasi Perangkat Daerah (OPD) setiap jumat pagi di seluruh pelosok Kabupaten Pemalang. Hal tersebut dikatakan Bupati usai melakukan penanaman pohon mangga arumanis di Lapangan Desa Gongseng Kecamatan Randudongkal, Jumat (14/11/2025). Ia juga mengajak kepada […]

expand_less